BOARD MANAGEMENT

DIVISI ADVOKASI SOSIAL POLITIK

Ketua Divisi

DESKRIPSI

Divisi Advokasi Sosial dan Politik adalah divisi yang memberikan dukungan kemasyarakatan dengan menangani isu sosial dan politik serta menyediakan layanan advokasi untuk warga Kemakom.

  • Biro Advokasi: menangani permasalahan yang dihadapi mahasiswa Kemakom, seperti pembayaran UKT, fasilitas kampus, beasiswa, dan menyebarkan informasi akademik.
  • Biro Sosial Politik: menyelenggarakan kegiatan sosial dan mendorong kesadaran mahasiswa Kemakom terhadap isu-isu politik baik di lingkungan kampus maupun masyarakat umum.

DIVADSOSPOL

Staff

Sekretaris

Bendahara

Ketua Biro Sosial & Politik

Ketua Biro Advokasi

Staf Biro Sosial & Politik

Staf Biro Sosial & Politik

Staf Biro Sosial & Politik

Staf Biro Sosial & Politik

Staf Biro Advokasi

Staf Biro Advokasi

Staf Biro Advokasi

TIMELINE PROGRAM KERJA

DIVISI ADVOKASI SOSIAL POLITIK

P2M

2025-08-13

P2M kali ini mengusung tema "Mengabdi Ka Masyarakat Kalayan Inovasi Nu Teu Aya Wates".

Selengkapnya
Advoschool KEMAKOM

2025-10-16

Kegiatan Seminar yang ditujukan untuk seluruh mahasiswa aktif Pendidikan Ilmu Komputer dan Ilmu Komputer.

Selengkapnya